TNI/Polri Harus Melakukan Langkah Proaktif Menetralisir Residu-Residu Politik

- Jurnalis

Rabu, 28 Februari 2024 - 15:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Presiden Jokowi saat memberikan keterangan pers kepada wartawan.

Presiden Jokowi saat memberikan keterangan pers kepada wartawan.

JAKARTA, LOMBOKTODAY.ID – Jajaran TNI/Polri di seluruh Indonesia harus mampu melakukan langkah-langkah proaktif untuk menetralisir residu-residu politik, memitigasi disinformasi Pemilu 2024, termasuk menjaga kerukunan serta menjaga persatuan.

Hal tersebut disampaikan Presiden Jokowi di sela-sela Rapim (Rapat Pimpinan) TNI/Polri di Cilangkap, Jakarta, pada Rabu (28/2/2024). Pasalnya, Presiden Jokowi mengakui bahwa saat ini tantangan yang dihadapi pemerintah ke depan, tidaklah mudah. Namun, Presiden Jokowi menyampaikan rasa syukur dan terima kasihnya kepada seluruh jajaran TNI/Polri yang telah menjamin keamanan dan ketertiban selama berlangsungnya pelaksanaan Pemilu 2024.

Baca Juga :  Hasil Pilkades Desa Aik Berik Loteng Terancam Batal, Tirto Handoyo Ajukan Surat Keberatan dan Minta PSU

Karena berkat peran dan kerja keras jajaran TNI/Polri, lanjut Presiden Jokowi, pelaksanaan pesta demokrasi yang telah berlangsung pada 14 Februari 2024 lalu, berjalan aman dan lancar. ‘’Saya menyampaikan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada seluruh jajaran TNI dan Polri yang telah menjamin keamanan, yang telah menjamin ketertiban selama pelaksanaan Pemilu, sehingga pemungutan suara hingga penghitungan suara berlangsung dengan aman dan damai,’’ kata Presiden Jokowi.

Baca Juga :  Gubernur Resmi Mutasi Perdana Pejabat di Lingkup Pemprov NTB

Presiden Jokowi mengakui memang beberapa dinamika riak-riak kecil yang sempat terjadi, namun hal itu dipandang biasa dan wajar dalam berdemokrasi. Di sisi lain, Presiden Jokowi juga mengingatkan bahwa perbedaan pendapat dan perbedaan pilihan itu sangat wajar dalam demokrasi. ‘’Perlu juga saya ingatkan masih ada beberapa tahapan Pemilu sampai Oktober nanti,’’ ucap Presiden Jokowi.(Sid)

Berita Terkait

Lalu Ahyar Resmi Menjabat Wakil Ketua DPRD Loteng Sisa Masa Jabatan 2024-2029
Bupati Lotim Terima Bendera Petaka KONI
Gubernur Iqbal Terharu Sultan Bima Terima Gelar Pahlawan Nasional
Anggota DPR RI Fauzan Khalid: Integritas dan Kemandirian Penyelenggara Pemilu Semakin Tergerus
Keren! Gubernur NTB Jadi Penggagas Inisiatif Pembentukan KR BNN, Ini yang Disepakati
Anggota DPR RI Fauzan Khalid: Praktik Kecurangan dan Pelanggaran Pemilu Rusak Integritas Pemilu
Ironis, Mutasi Pejabat Lotim Ditentukan oleh Resep Dokter, Apa Korelasinya
Top!, Gubernur NTB Turun Menyapa Warga Kawasan Padat di Sumbawa

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 12:00 WIB

Lalu Ahyar Resmi Menjabat Wakil Ketua DPRD Loteng Sisa Masa Jabatan 2024-2029

Minggu, 16 November 2025 - 13:05 WIB

Bupati Lotim Terima Bendera Petaka KONI

Sabtu, 8 November 2025 - 13:04 WIB

Gubernur Iqbal Terharu Sultan Bima Terima Gelar Pahlawan Nasional

Jumat, 7 November 2025 - 15:01 WIB

Anggota DPR RI Fauzan Khalid: Integritas dan Kemandirian Penyelenggara Pemilu Semakin Tergerus

Senin, 3 November 2025 - 12:12 WIB

Keren! Gubernur NTB Jadi Penggagas Inisiatif Pembentukan KR BNN, Ini yang Disepakati

Berita Terbaru

Suasana rapat paripurna III masa sidang I rapat ke-1 DPRD Lotim, pada Senin (17/11/2025).

Ekonomi & Bisnis

Depan Paripurna Dewan, Bupati Lotim Sampaikan KUA-PPAS Draft APBD 2026

Senin, 17 Nov 2025 - 11:04 WIB