Pemprov NTB Gelar GPM Perdana di Lapangan Karang Genteng Mataram

- Jurnalis

Selasa, 11 Maret 2025 - 16:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suasana Gerakan Pangan Murah (GPM), di Lapangan Karang Genteng, Kota Mataram, pada Selasa (11/3/2025).

Suasana Gerakan Pangan Murah (GPM), di Lapangan Karang Genteng, Kota Mataram, pada Selasa (11/3/2025).

MATARAM, LOMBOKTODAY.ID – Pemerintah Provinsi (Pemprov) NTB melalui Dinas Ketahanan Pangan (DKP) NTB menggelar Gerakan Pangan Murah atau GPM, yang berlangsung di Lapangan Karang Genteng, Kota Mataram, pada Selasa (11/3/2025).

Kepala Bidang PSDE dan Distribusi Pangan, Raisah menyampaikan, GPM ini merupakan kegiatan perdana di tahun 2025. Untuk itu, pihaknya terus menjalin kerja sama dengan berbagai mitra yang selama ini telah dibangun dalam menyelenggarakan kegiatan GPM.

Baca Juga :  KNPI Apresiasi Perbaikan Ruas Jalan Terong Tawah oleh Pemda Lobar

‘’Untuk tahun 2025 ini, pelaksanaan GPM sebanyak 13 kali, kemudian minggu depan akan dilaksanakan secara serentak di seluruh stasiun TVRI se-Indonesia,’’ kata Raisah.

Raisah menjelaskan, kegiatan GPM ini dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan, termasuk Hari Raya Nyepi dan Hari Raya Idul Fitri 1446 Hijriah/2025 Masehi sebagai bagian dari cara pemerintah mendekatkan pelayanan bagi masyarakat, terutama masyarakat yang tingkat ekonominya menengah ke bawah.

Baca Juga :  HLN ke-79, Dirut PLN Tegaskan Komitmen sebagai Fondasi Pembangunan Nasional

‘’Kita menyediakan kebutuhan pangan tentu harganya di bawah harga pasar, di antaranya komoditi pangan seperti beras, telur, gula, bawang dan berbagai jenjs kebutuhan pangan lainnya,’’ jelasnya.

Dalam kegiatan GPM melibatkan stakholder terkait seperti Bulog, PUPM Nusa Lestari Lombok Tengah, MGM, Dinas Perikanan dan Kelautan, dan ada juga dari Dinas Pertanian serta mitra lainnya.(gde)

Berita Terkait

Layanan Servis Jemput Bola, Ya Honda CARE Solusinya
Konsumen Cermat, Yuk Kenali Ciri-ciri Onderdil Motor Honda yang Asli
SAMSAT Gratiskan Pajak bagi Masyarakat Miskin dan Kendaraan Plat Luar Daerah
Imbas Mahalnya Tagihan Bulanan PDAM, Hj Rapi’ah Janji Buat Sumur Bor Untuk Warga Dusun Rungkang
Tips #Cari_Aman, Kapan Waktu Tepat Mengganti Ban Motor? Simak Penjelasannya
Minimalisir Peredaran Rokok Ilegal, Satpol PP NTB Targetkan DBHCHT Naik Tiap Tahun
‎Chef Bobon Santoso Hadir di Polres Loteng Sajikan Lima Ribu Makanan Gratis Jelang HUT Bhayangkara ke-79
Wabup Lombok Barat dan BP Taskin Tinjau Tambang Rakyat, Berharap Kemiskinan Cepat Terentaskan

Berita Terkait

Minggu, 29 Juni 2025 - 11:07 WIB

Layanan Servis Jemput Bola, Ya Honda CARE Solusinya

Jumat, 27 Juni 2025 - 09:03 WIB

SAMSAT Gratiskan Pajak bagi Masyarakat Miskin dan Kendaraan Plat Luar Daerah

Jumat, 27 Juni 2025 - 07:07 WIB

Imbas Mahalnya Tagihan Bulanan PDAM, Hj Rapi’ah Janji Buat Sumur Bor Untuk Warga Dusun Rungkang

Kamis, 26 Juni 2025 - 17:08 WIB

Tips #Cari_Aman, Kapan Waktu Tepat Mengganti Ban Motor? Simak Penjelasannya

Kamis, 26 Juni 2025 - 09:08 WIB

Minimalisir Peredaran Rokok Ilegal, Satpol PP NTB Targetkan DBHCHT Naik Tiap Tahun

Berita Terbaru

Lalu Niqman Zahir.

NGIRING REMBUG

KEMBALINYA KEKAISARAN

Senin, 30 Jun 2025 - 06:05 WIB

Ini layanan servis jemput bola dari Astra Motor NTB yakni Honda CARE yang bisa dinikmati oleh para konsumen.

Ekonomi & Bisnis

Layanan Servis Jemput Bola, Ya Honda CARE Solusinya

Minggu, 29 Jun 2025 - 11:07 WIB